1. Home
  2. ยป
  3. Creator
19 Februari 2019 16:30

5 Rekomendasi lagu Jepang ini wajib didengerin sama pencinta J-Pop

Lagunya ada yang dipakai sebagai soundtrack anime terkenal lho. Mahdania Dwi

Buat kalian para pencinta J-Pop atau anime, pastinya pernah mendengar lagu-lagu ini. Atau jangan-jangan kalian belum pernah mendengarnya? Duh, cepetan deh dengerin karena pasti kalian akan ketagihan dan terus menerus memutar ulang lagunya. Lagu apa aja sih yang dimaksud? Yuk simak daftarnya berikut ini.

1. Blue bird,Ikimonogakari.


Siapayanggak kenal lagu ini, lagu paling hits sepanjang zaman karena pernah jadi soundtrack-nya Naruto loh.

2. Himawari no yokusoku,Motohiro Hata.

Lagu melow yang satu ini adalah soundtrackdari film Doraemon.Kalianpasti bakal galau deh kalau tahu arti dari lagu ini.

3. Utakata Hanabi, Supercell.

Duh, kamu wajib deh dengerin lagu ini karena bakal bikin kamu pengen nyanyi mulu.

4. Tokyo,Yui.

Lagu paling fenomenalsatu ini harus banget ada di daftar J-Pop kalian nih. Coba dengerin dulu deh lagunya.

5.Good by Days,Yui.

Sekali denger lagu ini, dijamin kalian bakalan nagih buat dengerin lagunya. Gak percaya, buktiin sendiri deh kerennya lagu satu ini.

Sekian rekomendasi dari saya, arigatou gozaimasu minna.

(brl/red)

SHARE NOW
EXPLORE BRILIO!
MOST POPULAR
Today Tags