1. Home
  2. ยป
  3. Creator
1 Agustus 2021 10:51

5 Manfaat penting garam ikan untuk ikan hias dan cupang

Garam ikan bermanfaat untuk kesehatan ikan. Andanu Lazuarki

Selama PPKM dan melakukan kegiatan serta aktivitas di rumah aja, pasti banyak waktu luang yang dimiliki oleh masyarakat Indonesia terlepas dari kesibukan bekerja maupun belajar. Nah, hal ini dimanfaatkan oleh banyak orang untuk melakukan hobinya guna memenuhi kesenangan dan bahkan memberikan relaksasi seperti memelihara ikan hias atau cupang yang sedang marak terjadi saat ini.

Namun, tahukah kamu kalau ternyata memelihara ikan itu gak serta merta di dalam akuarium dan mengganti airnya saja. Tapi kamu harus memberikan garam yang dapat bermanfaat bagi ikan yang kamu pelihara.

Nah, inilah lima manfaat penting garam ikan untuk ikan hias dan cupang yang patut kamu ketahui.


1. Menetralisir asam pada air di dalam akuarium.

Foto: https://www.iwakbuncit.com/2020/07/apa-yang-bakal-terjadi-ketika-garam.html

2. Mencegah ikan stres.

Foto: https://petpintar.com/ikan/ciri-ciri-ikan-stres

3. Menghindari ikan terserang jamur.

Foto: https://petpintar.com/ikan/penyebab-ikan-berjamur

4. Mengantisipasi berbagai penyakit yang mungkin timbul pada ikan.

Foto: https://www.kompas.com/

5. Menormalkan pH air.

Foto: https://hot.liputan6.com/read/4428987/6-manfaat-garam-ikan-cegah-parasit-penyebab-penyakit

Itulah beberapa manfaat penting yang sangat krusial bagi pencinta ikan hias maupun cupang untuk memberikan garam bagi ikan peliharaan agar terhindar dari beberapa hal yang mungkin bisa terjadi. Garam ikan pun saat ini juga sangat mudah didapatkan dengan berbagai jenis yang dibutuhkan oleh pemilik ikan.

(brl/red)

Source:

SHARE NOW
EXPLORE BRILIO!
MOST POPULAR
Today Tags